Strategi Dakwah Ulama Kampung Dalam Memberantas Buta Huruf Mengaji Al-Qur’an Di Kelurahan Kuto Batu
DOI:
https://doi.org/10.47134/jsiat.v1i2.174Keywords:
Strategi Dakwah, Ulama’ Kampung, Buta Huruf Al-Qur’an, Kelurahan Kuto BatuAbstract
Penelitian ini mengkaji strategi dakwah yang dilakukan oleh ulama’ kampung di Kelurahan Kuto Batu dalam memberantas buta huruf mengaji Al-Qur’an. Fokus utama penelitian ini adalah metode dakwah yang diterapkan, tantangan yang dihadapi, dan dampaknya terhadap peningkatan literasi Al-Qur’an pada masyarakat Kelurahan Kuto Batu. Ulama’ kampung memainkan peran penting sebagai penggerak pendidikan keagamaan melalui pendekatan personal, metode pengajaran tradisional seperti metode talaqqi dan penggunaan media kreatif seperti lagu tentang hukum nun mati serta inovasi sederhana berbasis kearifan lokal. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberhasilan strategi dakwah terletak pada konsistensi ulama’, hubungan emosional yang erat dengan masyarakat, serta kemampuan mereka dalam memahami kebutuhan lokal. Strategi ini efektif dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an, khususnya dikalangan anak-anak dan orang dewasa yang sebelumnya tidak memiliki dasar membaca huruf Arab. Penelitian ini menemukan bahwa strtagei dawah yang diterapkan oleh ulama’ kampung tidak hanya meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an, tetapi juga memperkuat nilai-nilia keislaman, kebersamaan, dan solidaritas sosial di Kelurahan Kuto Batu. Temuan ini memberikan konstribusi penting bagi pengembangan model dakwah berbasis komunitas untuk memberantas buta huruf Al-Qur’an di daerah lain
References
Achmad, B., Salehoddin, M. (2021). Strategi Dakwah di Era New Normal, Jurnal Muttaqien, volume: 2 Nomor 1.
Al-Qur’an terjemahan Ahmed Hulusi (Q.S Al-‘Alaq (96) ayat 1-5)
Al-Qur’an terjemahan kemenag (Q.S Al-Mujadalah ayat 11)
Al-Qur’an terjemahan kemenag (Q.S An-Nahl ayat 43)
Al-Qur’an terjemahan kemenag (Q.S Al-Qashah ayat 87)
Al-Qur’an terjemahan kemenag RI (Q.S Ar-Rahman ayat 60)
Ansori, H. (2019). Dakwah pada Masyarakat Pedesaan dalam Bingkai Psikologi dan Strategi Dakwah, Jurnal Bimbingan Penyuluhan Islam, volume 1, nomor 2, Desember 2019
Ardiansyah et al. Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian Ilmiah Pendidikan Pada Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif
Azhar, A. (2002). Pokok Manajemen : pengetahuan praktis bagi pimpinan dan ekslisif ( Yogyakarta: Pustaka Belajar)
Aziz, A. (2004). Ilmu dakwah, (Jakarta : Kencana prenada media grup)
Chandra, D. (2004). Daftar Negara Berpunduduk Muslim Terbesar Di Dunia, Ri Urutan Pertama!, (Jakarta: CNBC Indonesia).
Departemen Pendidkan dan Kebudayaan, Kamus Besar Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 1991)
Dirgantoro. (2001). Manajemen Strategi, Konsep, Kasus Dan Implementasi (Jakarta: Grasindo).
Haris, H. (2010). Metodologi Penelitian Kualitatif, (Jakarta: Salemba Humanika, 2010)
Hasibuan, S, et al. (2023). Peran Mahasiswa KKN Kelompok 172 Uinsu dalam Pemberantasan Buta Huruf Dikalangan Masyarakat (Studi Kasus Desa Binabo Julu, Kec. Barumun Baru, Kab. Padang Lawas), Jurnal Modeling, volume: 10 Nomor 2, 2023
Ihksan A. Hadis-Hadis Tentang Tujuan Dakwah, Fakultas Ushuludin dan Adab Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanudin Banten
Ivanovich, A. Teknik Pengumpulan Dan Analisis Data Kualitatif
Jumrodah, et al. (2023). Pendampingan Bimbingan Membaca Al-Qur’an Dalam Memberantas Buta Huruf Al-Qur’an Anak-Anak dengan Metode Iqro di Desa Malungi, Vol. 3 No. 2, 2023
Kawasati, I. R. Teknik Pengumpulan Data Metode Kualitatif, (Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Sorong)
Khairunnisa, Metode Dakwah Qur’ani KH. Ahmad Hadlor Ihsan dalam Membina Kemaslahatan Ummat di Kelurahan Mangkang Kulon Kecamatan Tugu Kota Semarang, Skripsi (Semarang: UIN Walisongo, 2018)
Masyhur, A. (1997). Dakwah Islam Dan Pesan Moral, (Yogyakarta: Al-Amin Pers)
Munir, G. (2012). Al-Qur’an dan Realitas Sejarah Umat Manusia, Jurnal At-Taqaddum, volume. 4, no. 1, (Juli 2012)
Nining. (2020). Wawancara, Randuagung, Kamis, 30 Januari 2020, Hakikat Pecinta al-Qur’an.
Nurdin, N. (2019). Generasi Emas Santri Zaman Now (Jakarta: PT. Elex Media Komputindo, 2019)
Prawiyogi, A. G, et al. (2021). Penggunaan Media Big Book untuk Menumbuhkan Minat Baca Siswa di Sekolah Dasar, Jurnal Basicedu, Volume. 5, No. 1, 2021
Qawi, A. (2017). Peningkatan Prestasi Belajar Hafalan Al-Qur’an Melalui Metode Talaqqi Di Mtsn Gampong Teungoh Aceh Utara, Jurnal Islam Future, Volume:16 Nomor 2, 2017
Rahardjo, B. (2007). Konsep Dakwah dalam Islam, volume: 19 No: 2, 2007
Rakasiwi, A, et al. (2024). Strategi Dakwah Lembaga Pendidikan Qur’an Al-Muhajirun dalam Memberantas Buta Huruf Al-Qur'an pada Masyarakat Kota Baturaja Kabupaten Ogan Komering Ulu, Jurnal Pubmedia, volume: 1 Nomor 4, 2024,
Ranchman, R. F., (2018). Dakwah Intraktif Kultural Emha Ainun Nadjib. Jurnal Spektrum Komunikasi,volume. 6, No.2
Razi, F., wawancara, Randuagung, kamis, 30 Januari 2020, Proses Mempelajari, Memahami,dan Mengamalkan al-Qur’an.
Razzaq, A. (2017). Dakwah dan Pemikiran Politik Islam: Kajian Teoritis dan Empiris, (Palembang: Noerfikri Offset:2017)
Rizkianto, A. (2018). Manajemen Strategi Organisasi Dakwah (Studi pada Pimpinan Daerah ‘Aisyiyah Surabaya) (Tesis, UINSA Surabaya, 2018)
Ropingi, E. I. (2016). Pengantar Ilmu Dakwah (Studi Komprehensif Dakwah dari Teori ke Praktek) (Malang: Madani)
Sadjak M. N. (2014). Al-Inayah Kamus Saku Indonesia Arab, (Jatirogo: Kampoengkyai, 2014)
Sarbini, A. (2010). Internalisasi Nilai Keislaman Melalui Majelis Ta’lim, Jurnal Ilmu Dakwah, volume 5, nomor 16, Desember 2010
Sari, M. S. (2019). Pengaruh Akuntabilitas, Pengetahuan, dan Pengalaman Pegawai Negeri Sipil Beserta Kelompok Masyarakat (Pokmas) Terhadap Kualitas Pengelola Dana Kelurahan di Lingkungan Kecamatan Langkapura,Jurnal Ekonomi, volume. 21, no. 3, 2019
Sayuthi, A. Metodologi Penelitan Agama, (Jakarta: Raja Grafindo Persada)
Setiawan E. (2024). Kamus Besar Bahasa Indonesia, diakses melalui https://kbbi.web.id/strategi, pada tanggal 16 agustus 2024
Setiawati, N. (2012). Majelis Ta’lim dan Tantangan Pengembangan Dakwah, Jurnal Dakwah Tabligh, volume 13, nomor 1, Juni 2012
Shibab M. Q. (2008). Sejarah Dan Ulum Al-Qur’an, (Jakarta:Pustaka Firdaus, 2008)
Silfa, F., Mandalia, S. A. (2022). Penerapan Strategi Dakwah Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Beribadah, Jurnal of Islamic Sosial and Communication, volume 1, nomor 1, Februari 2022.
Siregar, H, et al. (2023). pemberantasan buta huruf Al-Qur’an dengan metode iqra’ di desa pulau gambar kabupaten serdang bedagai, Jurnal Reslaj, volume: 5 Nomor 5, 2023
Siregar, K. (2024). Strategi Dakwah Ustad Tulus Anjarmara Dalam Memakmurkan Mushalla Hutagodang Labusel Sumatera Utara, Jurnal Komunikasi, Volume. 2 No. 1 2024
Sobihah, Z. (2022). Strategi Dakwah Jam’iyyah Madarasatil Qur’an Lil Hafizhat (Jmqh) Kabupaten Banyumas, Skripsi Program Studi Komunikasi Dan Penyiaran Islam ( Universitas Islam Negeri Prof. K.H. Saifuddin Zuhri ( Purwokerto : 2022)
Sofyan, et al, Pemberantasan Buta Huruf Al-Qur’an pada Warga dan Komunitas Pemulung di Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPA) Kelurahan Karyabaru, Palembang, Jurnal Pengabdian pada Masyarakt, volume: 5 Nomor 4, 2020,
Soleh, T. (2024). Hasil Wawancara Bersama Malik Abdul Jabar Pengajar Al-Qur’an Majelis Daarul Mushinin, Wawancara tanggal 2 November 2024, Pukul 17:45
Soleh, T. (2024). Hasil Wawancara Bersama Ustad Kgs Muhammad Darmansyah Pembina Majelis Daarul Mushinin, Wawancara tanggal 1 November 2024, Pukul 21.50
Strauss, A. (2013). Dasar-Dasar Penelitian Kualitatif Tatalangkah Dan Teknik-Teknik Teoritasi Data, (Yogyakarta:Pustaka Pelajar, 2013)
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Bisnis (Bandung: Alfabeta 2018)
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Bisnis, (Bandung: Alfabeta 2018)
Sumantri, I. (2020). Pemberantasan Buta Huruf Arab (Al-Qur’an) dengan Metode Tarsana pada Pelajar Sekolah Dasar di Kecamatan Cigudeg, Jurnal Perada, Volume. 3, No. 2, 2020
Syamsuddin, W.W. (2020). Pengabdian Masyarakat Melalui LPTQ Dalam Memberantas Buta Huruf Al-Qur’an di Kabupaten Lebak, (Serang: LP2M UIN SMH Banten, 2020), Cet ke-1
Syukir. A. Dasar-Dasar Strategi Dakwah Islam
Walib, A. (2018). Model Blended Learning Dalam Meningkatkan Efektivitas Pembelajaran, Jurnal Pendidikan Dan Manajemen Islam : Institut Agama Islam Al-Khairat Pamekasan, Volume. 7, No. 1, 2018
Zaini, D. (2019). Peran dan Kedudukan Majelis Ta’lim di Indonesia, Jurnal Pendidikan dan Keislaman, volume 11, nomor 2, Juli-Desember 2019
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 M Tantowi Soleh, Abdur Razzaq, Muslimin

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.